Kategori: Tak Berkategori

Natal Rumah Belajar Laskar Berlian Manuk bersama Wakil Bupati Sanggau

Natal Rumah Belajar Laskar Berlian Manuk bersama Wakil Bupati Sanggau

Senyum kebahagian terpancar diwajah orang tua dan anak-anak peserta Rumah Belajar Laskar Berlian Manuk melihat kehadiran pemimpin mereka hadir di Dusun mereka. Ini terjadi saat Wakil Bupati Sanggau menghadiri perayaan natal anak-anak peserta Rumah Belajar Laskar Berlian Dusun Manuk Desa Temiang Taba pada tanggal 13 Desember 2021 Pukul 14.00. Dengan cuaca dingin karena baru saja […]

FASILITASI ORIENTASI KADER TPK

FASILITASI ORIENTASI KADER TPK Fasilitasi Orientasi bagi Kader TPK Kecamatan Balai

Dalam rangka menjalan amanat Perpres 72 Tahun 2021 dilaksanakan kegiatan Fasilitasi Orientasi Bagi Kader Tim Pendamping Keluarga (TPK), dengan nara sumber dari Dinsos P3AKB pada tanggal 8 Desember 2021 di Gedung Pamong Kecamatan Balai. Percepatan penurunan stunting (target 2020-2024) dari 24,1 menjadi 14 di tahun 2024. Stunting harus ditekan dari hulu ke hilir mulai dari […]

Wakil Bupati Menyerahkan Bantuan Kepada Desa Bulubala dan Cowet

Wakil Bupati Menyerahkan Bantuan Kepada Desa Bulubala dan Cowet Wakil Bupati Sanggau Menyerahkan Bantuan bagi Masyarakat di Kec. Balai

Beberapa waktu yang lalu beberapa wilayah di Kabupaten Sanggu mengalami banjir yang cukup parah. Masyarakat tidak dapat beraktivitas seperti biasanya. Salah satunya adalah masyarakat di Desa Cowet Dusun Manang dan Masyarakat Desa Bulubala Dusun Munggu Tampui dan Dusun Passng Surut. Senin, 28 November 2021 Wakil Bupati Sanggau menyerahkan Bantuan Bagi masyarakat yang terdampak banjir di […]

Evaluasi Verval Data DTKS dan Data Sidompu

Evaluasi Verval Data DTKS dan Data Sidompu

Sering kali kita mendengar cerita-cerita di masyarakat atau membaca di medsos bahwa penerima Bansos, BPNT, PKH, BLT DD dan lain-;ain tidak tepat sasaran. Cerita-cerita ini tidak sepenuhnya benar, karena sebagian besar para penerima tersebut memang sudah layak untuk mendapatkan bantuan-bantuan tersebut. Hanya saja memang masih ada barangkali orang-orang yang seharusnya menerima tapi tidak menerima, karena […]

Edukasi Pencegahan dan Penanganan Covid-19 Mak Kawing

Edukasi Pencegahan dan Penanganan Covid-19 Mak Kawing

Perkembangan penularan covid-19 di Kabupaten Sanggau semakin membuat kita khawatir, hal ini ditunjukkan oleh data yang disampaikan oleh Satgas Covid Kabupaten. Data per tanggal 31 Mei 2021 di Kabupaten Sanggau menunjukkan, ada 18 orang yang melakukan isolasi karantina, 9 orang isolasi perawatan dan 44 orang isolasi mandiri. Jumlah secara keseluruhan selama ini di Kabupaten Sanggau […]

Praktik Website Kecamatan Balai

Praktik Website Kecamatan Balai

Senin 10 Mei 2021 Pejabat di Kantor Camat Balai melakukan pelatihan menulis di web kecamatan. Hadir kegiatan tersebut Sekcam, kasi/kasubbag dan admin web Kantor Camat Balai. Pelatihan menulis di web ini bermafaat bagi kita diantaranya….memperlambat kepikunan dan melatih/membiasakan menulis sehingga menjadi terbiasa.

Desa Senyabang Membenahi Jalan ke Kresep/Tenggalong

Desa Senyabang Membenahi Jalan ke Kresep/Tenggalong

Desa senyabang Kecamatan Balai membenahi yang jalan menuju ke Kresep Tenggalong. Jalan ini menghubungkan beberapa wilayah yaitu dusun Sam desa Temiang Taba, Desa Balai Ingin Kecamatan Tayan Hilir, Dusun Terajah Desa Senyabang, RT Bekuan Desa Temiang Taba. Jalan ini merupakan akses utama keluar masuk ke wilayah tersebut diatas. Dengan sudah ditingkatkannya badan jalan ini sangat […]

Pegawai Kantor Camat Balai di Rapid Tes Antigen

Pegawai Kantor Camat Balai di Rapid Tes Antigen

Semakin merebaknya penularan virus covid-19 mengharuskah kita semua tetap waspada dan berhati-hati, sehingga Protokol Kesehatan tetap harus dikedepankan dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Pegawai Kantor Camat Balai yang sehari-hari berinteraksi dengan orang banyak tidak menutup kemungkinan bisa tertular oleh virus ini, sekalipun sudah divaksin dan mematuhi Protokol Kesehatan. Atas dasar tersebut untuk lebih meyakinkan dan berhati-hati […]